Posted On
SIHARAT Bantu Donor Darah
BANJARBARU – Aplikasi SIHARAT Polres Banjarbaru kembali ditekan oleh masyarakat yang membutuhkan donor darah di Rumah Sakit Idaman Kota Banjarbaru, Jumat (18/07/2019).
Untuk kesekian kalinya Personil Polres Banjarbaru mendonorkan darah kepada masyarakat yang membutuhkan.
Hal itu diketahui oleh personil Polres Banjarbaru melalui aplikasi SIHARAT, adik pelapor membutuhkan Golongan darah “O” an. Ahmad Raihan Pratama (4 tahun) pengidap Tumor dimulut.
Kemudian 3 personil Polres Banjarbaru dengan segera menuju rumas sakit untuk mendonorkan darah.
Ayu Sofia sebagai kakak pasien mengatakan “aplikasi SIHARAT sangat menolong dan sangat membantu.”
“Untuk semua Polisi jajaran Polres Banjarbaru terima kasih banyak atas respon yang sangat cepat, untuk keadanya sekarang sudah mulai membaik,” Ucapnya saat ditemui.
Kapolres Banjarbaru AKBP Kelana Jaya S.I.K.,M.H., mebenarkan hal tersebut “saya mengucapkan terimakasih kepada masyarakat yang sudah percaya kepada Polres Banjarbaru Khususnya Aplikasi SIHARAT dan juga terimakasih kepada personil Polres Banjarbaru yang sudah merespon permintaan masyarakat yang membutuhkan pertolongan.” Ucapnya (RAN)
PopularPost
Most Popular trending newsTagsCloud
Latest Category's- #Banjarbaru #polri #Berita
- #BERITA #POLRESBANJARBARU
- #IMM
- #IMM #IDULADHA #PENGAMANAN
- #POLRI #BANJARBAR #IMM #KRIMINAL #NARKOBA #POLISI #SIHARAT
- akbp doni hadi santoso
- Bhabbinkamtibmas
- Bhabinkamtibmas
- Bhabinkmatibmas
- Bhayangkari Banjarbaru
- caangkal
- cangkal
- Cangkal Polres Banjarbaru
- cangkal tribrata news
- humas
- humas liang anggang
- Humas Polres Banjarb
- Humas Polres Banjarbaru
- Humas Polres Banjarbaru
- humas polsek banjarbaru
UserComment
Valuable Users idea's