Posted On
Bhabinkamtibmas dan Babinsa Sampaikan Seruan Bersama dari MUI Provinsi Kalsel
Polres Banjarbaru – Bhabinkamtibmas Polsek Banjarbaru Timur jajaran Polres Banjarbaru Brigadir Kurnia Rudy bersama Babinsa Serda Yasin menyampaikan dan menempelkan Seruan Bersama dari MUI Provinsi Kalsel, di Musholla Nurul Falah Kelurahan Sungai Tiung Kecamatan Cempaka Kota Banjarbaru, Jum’at (17/04/2020) sekitar pukul 10.30 Wita.
Bhabinkamtibmas dan Babinsa melakukan penemelan brosur SERUAN BERSAMA dari MUI Prov. Kalsel, Kanwil Kemenag Prov. Kalsel dan Dewan Masjid Prov. Kalsel, tentang pedoman pelaksanaan Sholat berjama’ah, Sholat Jum’at, Ibadah di bulan Suci Ramadhan dan Idul Fitri 1441 H / 2020 M, dalam kondisi Pandemi Corona (Covid-19), untuk dipahami dan dimengerti serta dilaksanakan oleh masyarakat.
Kapolsek Banjarbaru Timur IPTU Khamdari, S.E.,mengatakan telah memerintahkan personil Bhabinkamtibmas selalu rutin melakukan sambang serta menyampaikan himbauan terkait pencegahan penyebaran virus corona. Kegiatan sambang dan penyampaian kamtibmas sebagai langkah pihak kepolisian dalam memutus mata rantai penyebaran Virus Corona, Covid 19.
“Tetap tenang dan waspada, jaga kebersihan diri serta lingkungan, bersama-sama mencegah penyebaran Virus Corona (covid-19)”. Imbau Kapolsek. (BBT)
Optimis, Ikhlas, Benar & Berkualitas
RelatedPost
Related Blog post-
Polres Banjarbaru Menuju Predikat Zona Integritas, Ini Persiapannya!!
-
Serah terima guna mengetahui kekuatan dan kesiapan personil
-
Bhabinkamtibmas koordinasi tentang kamtibmas dengan kepala sekolah
-
Kapolsek Banjarbaru Timur Pimpin Pengamanan Gowes Bersama HUT KOPRI Ke-49
-
Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Kembali Bagikan Sembako dan Masker kepada Warganya
PopularPost
Most Popular trending newsTagsCloud
Latest Category's- #Banjarbaru #polri #Berita
- #BERITA #POLRESBANJARBARU
- #IMM
- #IMM #IDULADHA #PENGAMANAN
- #POLRI #BANJARBAR #IMM #KRIMINAL #NARKOBA #POLISI #SIHARAT
- akbp doni hadi santoso
- Bhabbinkamtibmas
- Bhabinkamtibmas
- Bhabinkmatibmas
- Bhayangkari Banjarbaru
- caangkal
- cangkal
- Cangkal Polres Banjarbaru
- cangkal tribrata news
- humas
- humas liang anggang
- Humas Polres Banjarb
- Humas Polres Banjarbaru
- Humas Polres Banjarbaru
- humas polsek banjarbaru
UserComment
Valuable Users idea's