Posted On
Bulan Suci Ramadhan, Polisi Ini Jaga Keamanan Desa Binaan
Polres Banjarbaru, Bulan Suci Ramadhan 1439 H, Bhabinkamtibmas Polsek Banjarbaru Timur yang merupakan jajaran Polres Banjarbaru, Bripka M. Rahmani menggalakan patroli guna mencegah terjadinya gangguan kamtibmas, di Desa Binaannya Kelurahan Palam Kecamatan Cempaka Kota Banjarbaru. Senin (04/06) dini hari.
kapolres Banjarbaru AKBP Kelana Jaya, S.I.K, melalui Kapolsek Banjarbaru Timur AKP Avan Suligi mengatakan bahwa pihaknya menggalakan patroli malam hari guna mencegah terjadinya gangguan kamtibmas di Buan Suci Ramadhan di wilayah hukum Polsek Banjarbaru Timur.
“Kepada anggota Bhabinkamtibmas agar selalu melaksanakan patroli di Desa Binaannya, untuk meminimalisir tindak kejahatan seperti pencurian baik curas maupun curat, karena di bulan puasa gangguan pencurian akan meningkat”. Ucap Kapolsek.
“Diharapkan dengan digalakanya patroli secara rutin akan membuat masyarakat merasa tentram aman dan nyaman”. Tutup Kapolsek. (BBT)
RelatedPost
Related Blog post-
Kapolsek Banjarbaru Timur Kontrol Personel Pengamanan Bank Kalsel
-
Polsek Banjarbaru Utara sambangi cafe dan warkop berikan himbauan prokes
-
Satpam Bank Dapatkan Himbauan Dari Aiptu Arif Pidarta
-
Guna menjalin tali silaturahmi aiptu i made agus lakukan kunjungan dds
-
Posbindu Hadir di Kuin Besar Bripka Sukadi Datang Untuk Mendampingi
PopularPost
Most Popular trending newsTagsCloud
Latest Category's- #Banjarbaru #polri #Berita
- #BERITA #POLRESBANJARBARU
- #IMM
- #IMM #IDULADHA #PENGAMANAN
- #POLRI #BANJARBAR #IMM #KRIMINAL #NARKOBA #POLISI #SIHARAT
- akbp doni hadi santoso
- Bhabbinkamtibmas
- Bhabinkamtibmas
- Bhabinkmatibmas
- Bhayangkari Banjarbaru
- caangkal
- cangkal
- Cangkal Polres Banjarbaru
- cangkal tribrata news
- humas
- humas liang anggang
- Humas Polres Banjarb
- Humas Polres Banjarbaru
- Humas Polres Banjarbaru
- humas polsek banjarbaru
UserComment
Valuable Users idea's