Posted On
Cegah C3, Polsek Banjarbaru Timur Kontrol Kios Sembako
Polres Banjarbaru, Anggota Patroli Polsek Banjarbaru Timur yang merupakan jajaran Polres Banjarbaru Timur Bripka Sofyan Hadi senantiasa memberikan rasa aman kepada masyarakatnya dengan melaksanakan Patroli di malam hari dan juga memberi himbauan kepada masyarakat atau kios sembako, Kamis (26/10/2017).
Hal ini bertujuan untuk menjaga kamtibmas dan mengurangi angka kriminalitas serta mencegah C3 ( Curat, Curas dan Curanmor) yang terjadi di wilayah hukum Polsek Banjarbaru Timur.
Seperti halnya yang dilaksanakan Personil Polsek Banjarbaru Timur Bripka Sofyan Hadi melaksanakan Kegiatan Patroli ke Kios Sembako, serta selain itu ke tempat-tempat rawan lainya seperti SPBU, Perumahan, Obyek Wisata. Kegiatan ini merupakan kegiatan rutin bagi Anggota Kepolisian SektorBanjarbaru Timur.
Di samping melaksanakan patroli, Personil Polsek Banjarbaru Timur juga menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas secara langsung dan mendorong masyarakat untuk lebih dapat menjadikan polisi bagi dirinya sendiri dan lingkungan sekitarnya”. Ungkap Bripka Sofyan Hadi.
RelatedPost
Related Blog postPopularPost
Most Popular trending newsTagsCloud
Latest Category's- #Banjarbaru #polri #Berita
- #BERITA #POLRESBANJARBARU
- #IMM
- #IMM #IDULADHA #PENGAMANAN
- #POLRI #BANJARBAR #IMM #KRIMINAL #NARKOBA #POLISI #SIHARAT
- akbp doni hadi santoso
- Bhabbinkamtibmas
- Bhabinkamtibmas
- Bhabinkmatibmas
- Bhayangkari Banjarbaru
- caangkal
- cangkal
- Cangkal Polres Banjarbaru
- cangkal tribrata news
- humas
- humas liang anggang
- Humas Polres Banjarb
- Humas Polres Banjarbaru
- Humas Polres Banjarbaru
- humas polsek banjarbaru
UserComment
Valuable Users idea's