Posted On
Ipda Bambang Pimpin Upacara Di Smk Penerbangan
BANJARBARU – Sejumlah anggota Polres Banjarbaru maupun anggota Polsek Jajaran Polres Banjarbaru memimpin upacara bendera di beberapa sekolah di wilayah Kota Banjarbaru, Senin (14/10/2019).
Seperti Ipda Bambang Catur Panit I Sabhara Polsek Banjarbaru Kota yang menjadi pembina upacara di Sekolah SMK Penerbangan komplek kelapa gading sungai besar Kota Banjarbaru.
Ia menjadi pembina upacara di depan pelajar dan guru di sekolah dan didampingi oleh Bripka Luluk Joko.
Dalam amanatnya pada upacara tersebut Ipda Bambang catur menyampaikan beberapa poin terkait dengan kondisi yang saat ini berkembang.
Bambang menyampaikan kepada pelajar agar mensyukuri telah dilahirkan menjadi anak Indonesia.
Hal itu sebagai wujud menghargai para pahlawan kemerdekaan.
“Maka itu kita wajib menghargai waktu yang ada, gunakan waktu untuk menuntut ilmu sesuai harapan untuk menatap masa depan,” kata Bambang.
Selain itu, Bambanh juga mengingatkan para pelajar dan guru di SMK Penerbangan bahwa sekarang ini banyak berita hoaks yang beredar di media sosial.
Ia pun menyampaikan kepada mereka untuk lebih bijak dalam menanggapi berita-berita yang belum tentu kebenaranya di era globalisasi.
Dalam kesempatan tadi, Bambang juga berpesan kepada para guru agar terus mengawasi anak didiknya.
Para guru juga diimbau untuk aktif memberikan pengetahuan tentang keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas).
“Sehingga upaya pencegahan dan pemeliharan kamtibmas bisa bersama-sama diwujudkan terutama hindari kenakalan, tawuran, maupun tindak pidana lainnya,” tutup Ipda Bambang. (RAN)
RelatedPost
Related Blog post-
Abang jempol tingkatkan kunjungan DDS
-
Polsek banjarbaru kota punya cara untuk cegah tindak pidana
-
Bhabinkamtibmas aiptu jodi jalin silahturahmi dengan tokoh agama
-
Kapolsek Banjarbaru Timur sampaikan Seruan Bersama dari MUI Prov Kalsel kepada Pengurus Masjid
-
Sholat berjamaah menjadi ajang menjalin silahturahmi polisi bersama warga masyarakat
-
Aipda Eko Ristimurwanto Monitoring Kegiatan Warganya Di Hari Minggu
PopularPost
Most Popular trending newsTagsCloud
Latest Category's- #Banjarbaru #polri #Berita
- #BERITA #POLRESBANJARBARU
- #IMM
- #IMM #IDULADHA #PENGAMANAN
- #POLRI #BANJARBAR #IMM #KRIMINAL #NARKOBA #POLISI #SIHARAT
- akbp doni hadi santoso
- Bhabbinkamtibmas
- Bhabinkamtibmas
- Bhabinkmatibmas
- Bhayangkari Banjarbaru
- caangkal
- cangkal
- Cangkal Polres Banjarbaru
- cangkal tribrata news
- humas
- humas liang anggang
- Humas Polres Banjarb
- Humas Polres Banjarbaru
- Humas Polres Banjarbaru
- humas polsek banjarbaru
UserComment
Valuable Users idea's