Posted On
Maret
2018
Kapolsek Sholat Dzuhur Berjamaah Dengan Masyarakat
Polres Banjarbaru, Tiada hari tanpa melakukan upaya guna lebih mempererat tali silaturahmi dengan tokoh agama oleh Polsek Banjarbaru Timur yang merupakan jajaran Polres Banjarbaru.
Seperti halnya yang dilaksanakan Kapolsek Banjarbaru Timur AKP Avan Suligi saat melaksanakan kegiatan kunjungan silaturahim serta sholat dzuhur berjama’ah bertempat di Masjid Al Firdaus Rt.05 Rw.02 Kelurahan Palam Kecamatan Cempaka Kota Banjarbaru, Kamis (22/03/2018).
Melalui kegiatan tersebut, Kapolsek juga menitipkan pesan kamtibmas tentang ajakan kepada tokoh agama untuk turut serta dalam upaya menjaga agar situasi kamtibmas selalu dalam keadaan aman dan kondusif khususnya di wilayah Kecamatan Cempaka. (BBT)
RelatedPost
Related Blog post-
Aiptu Arip pidarta berikan penyuluhan dampak kebakaran hutan dan lahan
-
Wujud peranan bhabinkamtibmas dalam kunjungan sambang
-
Bhabinkamtibmas ikut membaur dengan warganya yang sedang bermain catur
-
Unit Patroli Tak Lupa Sambangi Lapas Kelas III Banjarbaru
-
Aipda Sani sambangi pangkalan ojek sampaikan himbauan Kamtibmas dan Prokes
PopularPost
Most Popular trending newsTagsCloud
Latest Category's- #Banjarbaru #polri #Berita
- #BERITA #POLRESBANJARBARU
- #IMM
- #IMM #IDULADHA #PENGAMANAN
- #POLRI #BANJARBAR #IMM #KRIMINAL #NARKOBA #POLISI #SIHARAT
- akbp doni hadi santoso
- Bhabbinkamtibmas
- Bhabinkamtibmas
- Bhabinkmatibmas
- Bhayangkari Banjarbaru
- caangkal
- cangkal
- Cangkal Polres Banjarbaru
- cangkal tribrata news
- humas
- humas liang anggang
- Humas Polres Banjarb
- Humas Polres Banjarbaru
- Humas Polres Banjarbaru
- humas polsek banjarbaru
UserComment
Valuable Users idea's