Posted On
Patroli Malam, Polisi Sambangi Pos Jaga Malam
Polres Banjarbaru – Personil Polsek Banjarbaru Timur yang merupakan jajaran Polres Banjarbaru dipimpin Aipda Supiani melaksanakan patroli rutin dimalam hari guna mencegah tindak kriminalitas, seperti kali ini anggota patroli menyambangi Pos Kamling di Rt.08 Kelurahan Sungai Tiung, guna sampaikan himbauan kamtibmas, Selasa (11/12/2018) sekitar pukul 01.00 Wita.
Dalam kunjungannya ke Pos Kamling tersebut, Aipda Supiani mengucapkan terimakasih kepada masyarakat yang telah sadar serta berperan aktif dalam menjaga kondusifitas kamtibmas diwilayahnya dengan melaksanakan Siskamling secara rutin dimalam hari ini.
“Laksanakan patroli setiap beberapa jam, Jika menemukan hal-hal yang mencurigakan ataupun tindak kriminalitas serta gangguan kamtibas lainnya harap segera menghubungi pihak kepolisian”. Himbau Aipda Supiani.
Kapolsek Banjarbaru Timur AKP Debi Triyani Murdiyambroto, S.H, S.I.K.,melalui Kanit Sabhara IPDA Rudi Rahmadi mengatakan “Pihaknya mengintensifkan patroli malam hari sehingga diharapkan dapat menekan maupun mengantisipasi terjadina tindak kriminalitas jadi, masyarakat dapat beristirahat dengan aman dan nyaman”. Ucapnya. (BBT)
RelatedPost
Related Blog post-
Sukseskan Pilkada 2020, Bhabinkamtibmas dan Babinsa Rutin Sosialisasi Warga
-
Bhabinkamtibmas Terus Bagikan Selebaran Himbauan Kamtibmas kepada Warga
-
Upaya Polri meminimalisir penyebaran Covid-19, personil unit sabhara sampaikan Prokes
-
Cegah Penyebaran Covid-19, Bhabinkamtibmas Semprot Disinfektan
-
Upaya membangun silahturahmi, bhabikamtibmas tingkatkan kunjungan sambang warga
-
Memasuki musim hujan, tidak menyurutkan bhabinkamtibmas Aiptu dodi dalam sosialisasi karhutla
PopularPost
Most Popular trending newsTagsCloud
Latest Category's- #Banjarbaru #polri #Berita
- #BERITA #POLRESBANJARBARU
- #IMM
- #IMM #IDULADHA #PENGAMANAN
- #POLRI #BANJARBAR #IMM #KRIMINAL #NARKOBA #POLISI #SIHARAT
- akbp doni hadi santoso
- Bhabbinkamtibmas
- Bhabinkamtibmas
- Bhabinkmatibmas
- Bhayangkari Banjarbaru
- caangkal
- cangkal
- Cangkal Polres Banjarbaru
- cangkal tribrata news
- humas
- humas liang anggang
- Humas Polres Banjarb
- Humas Polres Banjarbaru
- Humas Polres Banjarbaru
- humas polsek banjarbaru
UserComment
Valuable Users idea's