Posted On
Patroli Personil Polsek Banjarbaru Barat Edukasi Prokes Sambangi Wahana Air Aquatica
Polres Banjarbaru – Sebagai upaya peningkatan kewaspadaan serta pencegahan Covid-19. Polsek Banjarbaru Barat jajaran Polres Banjarbaru Polda Kalsel, Panit 3 Sabhara Aiptu Adang, SE bersama anggota fungsi sambangi warga masyarakat yang sedang beristirahat di gajebo wahana air Aquatica di Kelurahan Guntung Manggis Kecamatan Landasan Ulin Kota Banjarbaru, Kamis (17/06/2021) sekitar pukul 10.00 Wita.
Kegiatan ini untuk memberikan imbauan pencegahan penyebaran Covid-19 kepada para pengunjung dan pemilik usaha wahana air agar bersama-sama memberikan edukasi prokes.
“Kami sampaikan kepada warga masyarakat, agar disiplin protokol kesehatan dengan selalu menggunakan masker, menjaga jarak, mencuci tangan dengan sabun di air yang mengalir, menghindari kerumunan dan mengurangi mobilitas”. Ucap Panit Sabhara 3 Aiptu Adang.
Kapolsek Banjarbaru Barat Kompol Andri Hutagalung, S.Ab.,M.AP., menyampaikan agar masyarakat jangan panic, dan bersama-sama diharapkan melakukan pencegahan terhadap penyebaran covid-19, dengan selalu menggunakan masker, Jaga jarak dan sering mencuci tangan menggunakan sabun di air yang mengalir, menghindari kerumunan dan mengurangi mobilitas.
“Diharapkan kepada masyarakat untuk selalu mengikuti peraturan pemerintah penanganan pencegahan covid-19, dengan selalu menerapkan protokol kesehatan dalam menjalani Adaptasi Kebiasaan Baru”. Ujar Kapolsek. (BBB)
RelatedPost
Related Blog post-
Brigadir Ilham Sampaikan Pesan Kamtibmas Pada Warga Agar Memantau Tamu Yang Bermalam Guna Cegah Gangguan Kamtibmas
-
Aiptu dodi hernadi pembinaan dan penyuluhan kamtibmas
-
Sembahyang berjaah bukan perintah pimpinan akan tetapi secara situasional
-
Sambang cara ampuh polisi dekatkan dengan warga masyarakat
PopularPost
Most Popular trending newsTagsCloud
Latest Category's- #Banjarbaru #polri #Berita
- #BERITA #POLRESBANJARBARU
- #IMM
- #IMM #IDULADHA #PENGAMANAN
- #POLRI #BANJARBAR #IMM #KRIMINAL #NARKOBA #POLISI #SIHARAT
- akbp doni hadi santoso
- Bhabbinkamtibmas
- Bhabinkamtibmas
- Bhabinkmatibmas
- Bhayangkari Banjarbaru
- caangkal
- cangkal
- Cangkal Polres Banjarbaru
- cangkal tribrata news
- humas
- humas liang anggang
- Humas Polres Banjarb
- Humas Polres Banjarbaru
- Humas Polres Banjarbaru
- humas polsek banjarbaru
UserComment
Valuable Users idea's