Posted On
Polisi menjalin silahturami dengan melakukan sholat jum’at keliling
Polres Banjarbaru, Untuk mempererat tali silaturahmi Polisi dengan masyarakat, serta untuk meningkatkan kemitraan dengan potensi yang ada di masyarakat baik dengan Tokoh Masyarakat maupun dengan Tokoh Agama, Polsek Banjarbaru Kota melaksanakan kegiatan Sholat Jum’at keliling di Masjid Kanzul Khairat di Jl. Panglima Batur Kec.Banjarbaru Utara Kota Banjarbaru.
Panit I lantas Aiptu Sudarwanto bersama Bhabinkamtibmas Kel. Mentaos Polsek Banjarbaru kota melaksanakan kegiatan Sholat Jum’at keliling di Masjid Kanzul Khairat di Jl. Panglima Batur Kec.Banjarbaru Utara Kota Banjarbaru, yang di ikuti oleh sekitar 200 jamaah Setelah melaksanakan Sholat Jum’at dilanjutkan tatap muka dengan para jamaah yang masih ada, dalam kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas dan Panit Lantas Iptu sudarwanto, bersilaturahmi secara langsung dengan warga, kemudian menyampaikan tentang pencegahan gangguan kamtibmas dan mewaspadai adanya paham radikalisme.Jum’at (15/09/2017).
kapolres Banjarbaru AKBP Kelana Jaya ,S.I.K,MH, melalui Kapolsek Banjarbaru Kota Kompol Madyo Pranowo,SE.menegaskan bahwa kehadiran personel Polsek Banjarbaru Kota tersebut selain untuk melaksanakan kewajiban Sholat Jum’at juga untuk menjalin mitra kamtibmas serta menjalin komunikasi yang baik dengan masyarakat, mewaspadai adanya paham radikalisme, dan mencegah timbulnya penyakit masyarakat apabila masyarakat mengetahui diharapkan untuk segera melaporkan ke kantor kepolisian terdekat.”Tegasnya.
RelatedPost
Related Blog post-
Salut, Polisi Ini Menambal Jalan Berlubang
-
Bubarkan Balap Liar, Sabhara Polres Banjarbaru Mendapat Sajam
-
Bhabinkamtibmas Menghadiri Rapat Warga dalam Pembentukan Panitia HUT RI
-
Personel Polsek Banjarbaru Timur Pengamanan Penyerahan Disinfektan
-
Bhabinkamtibmas bripka Adri hidayat bersama tim gugus tugas pindahkan pasien Covid- 19
-
Bripka Suyatno ajak pekerja untuk cegah karhutla
PopularPost
Most Popular trending newsTagsCloud
Latest Category's- #Banjarbaru #polri #Berita
- #BERITA #POLRESBANJARBARU
- #IMM
- #IMM #IDULADHA #PENGAMANAN
- #POLRI #BANJARBAR #IMM #KRIMINAL #NARKOBA #POLISI #SIHARAT
- akbp doni hadi santoso
- Bhabbinkamtibmas
- Bhabinkamtibmas
- Bhabinkmatibmas
- Bhayangkari Banjarbaru
- caangkal
- cangkal
- Cangkal Polres Banjarbaru
- cangkal tribrata news
- humas
- humas liang anggang
- Humas Polres Banjarb
- Humas Polres Banjarbaru
- Humas Polres Banjarbaru
- humas polsek banjarbaru
UserComment
Valuable Users idea's