Posted On
Polres Banjarbaru Sambut Tim Asistensi Bidang Pengawasan Pengendalian Mutu
Polres Banjarbaru – Sekitar pukul 09.00 Wita Tim Asistensi Bidang Pengawasan Pengendalian Mutu Polri melakukan kegiatan wasrik di Kalimantan Selatan, kali ini kegiatan tersebut dilaksanakan di Polres Banjarbaru, (28/9).
Kegiatan Wasrik dari Tim Asistensi, dilaksanakan dengan tujuan untuk mengevaluasi kegiatan dan mutu Polri di Kalimantan Selatan dan kali ini dilakukan terhadap 4(empat) Polres Jajaran Polda Kalsel, yaitu Polresta Banjarmasin, Polres Banjarbaru, Polres Banjar, dan Polres Tanah Laut.
Kegiatan tersebut dibuka langsung oleh Kapolres Banjarbaru, AKBP Kelana Jaya., S.I.K, M.H., dan dihadiri oleh Kabagdalmutu Rorenmin Itwasum Polri KOMBESPOL Drs. Mulyadi Kaharni, M.Si dan Kasubbag BPK Bagdalmutu Rorenmin Itwasum Polri AKBP Jemmy G. Paulus Suatan, S.H.
“Saya ucapkan Selamat datang kepada Tim Asistensi Bidang Pengawasan Pengendalian Mutu Polri yang telah berkenan melaksanakan kegiatan ini di Polres Banjarbaru, saya berharap dalam kegiatan ini tidak ditemukan adanya permasalahan maupun temuan yang bersifat fatal” ucap kapolres Banjarbaru, AKBP Kelana Jaya
Dalam kegiatan tersebut, Kabagdalmutu Rorenmin Itwasum Polri KOMBESPOL Drs. Mulyadi Kaharni, M.Si menyampaikan rasa terima kasih sebesar-besarnya kepada Polres Banjarbaru karena telah diberikan tempat untuk melaksanakan kegiatan Wasrik, dan semoga kegiatan ini dapat menghasilkan keberhasilan kepada Polres jajaran Polda Kalsel.
RelatedPost
Related Blog postPopularPost
Most Popular trending newsTagsCloud
Latest Category's- #Banjarbaru #polri #Berita
- #BERITA #POLRESBANJARBARU
- #IMM
- #IMM #IDULADHA #PENGAMANAN
- #POLRI #BANJARBAR #IMM #KRIMINAL #NARKOBA #POLISI #SIHARAT
- akbp doni hadi santoso
- Bhabbinkamtibmas
- Bhabinkamtibmas
- Bhabinkmatibmas
- Bhayangkari Banjarbaru
- caangkal
- cangkal
- Cangkal Polres Banjarbaru
- cangkal tribrata news
- humas
- humas liang anggang
- Humas Polres Banjarb
- Humas Polres Banjarbaru
- Humas Polres Banjarbaru
- humas polsek banjarbaru
UserComment
Valuable Users idea's