Posted On
Polsek Banjarbaru Timur Tingkatkan Patroli Malam di Pertokoan
Polres Banjarbaru – Anggota Polsek Banjarbaru Timur jajaran Polres Banjarbaru Polda Kalsel, dibawah pimpinan Aiptu Wayan Rebek melaksanakan patroli malam di pertokoan di wilayah Kecamatan Cempaka Kota Banjarbaru, Selasa (15/12/2020) sekitar pukul 19.30 Wita.
Patroli malam ini rutin dilaksanakan oleh anggota Kepolisian baik siang hari maupun malam hari guna antisipasi gangguan keamanan di wilayah hukum khususnya wilayah hukum Polsek Banjarbaru Timur.
Anggota Polsek Banjarbaru Timur melaksanakan patroli kewilayahan dengan sasaran obyek vital dan juga tempat-tempat yang dianggap rawan tindak kejahatan, untuk kali ini anggota menyambangi pertokoan yang berada di wilayah Polsek Banjarbaru Timur.
Dalam giat tersebut selain memantau situasi di sekitar pertokoan anggota juga memberi himbauan juga pesan kamtibmas kepada masyarakat, agar ikut bersama-sama menjaga situasi agar tetap kondusif.
Kapolsek Banjarbaru Timur IPTU Khamdari, S.E., mengatakan “Untuk menjaga situasi tetap kondusif di malam hari kami Polsek Banjarbaru Timur akan selalu melaksanakan patroli malam di tempat-tempat rawan tindak kejahatan di wilayah Hukum Polsek Banjarbaru Timur”. Ucapnya.
“Dengan adanya patroli dari Polsek Banjarbaru Timur ini dengan harapan situasi di wilayah Hukum Polsek Banjarbaru Timur tetap aman dan juga semakin kondusif”. Pungkasnya. (BBT)
Optimis, Ikhlas, Benar & Berkualitas
RelatedPost
Related Blog post-
Bripka Huda Berikan Sosialisasi Maklumat Kapolda Kalsel Kepada Pangkalan Gas Elpiji
-
Rangkul warga aipda fariansyah berikan pembinaan kamtibmas kepada warga
-
Petugas patroli dialogis sapa dan duduk bersama warga beri himbauan kamtibmas
-
Aiptu rahmad sosialisasikan dan bentangkan spanduk karhutla
-
Pengabdian Yang Dilakukan Bripka Sukadi Untuk Warga Desa Binaanya
-
Cegah bahaya narkoba, Aipda Suyatno binluh kamtibmas
PopularPost
Most Popular trending newsTagsCloud
Latest Category's- #Banjarbaru #polri #Berita
- #BERITA #POLRESBANJARBARU
- #IMM
- #IMM #IDULADHA #PENGAMANAN
- #POLRI #BANJARBAR #IMM #KRIMINAL #NARKOBA #POLISI #SIHARAT
- akbp doni hadi santoso
- Bhabbinkamtibmas
- Bhabinkamtibmas
- Bhabinkmatibmas
- Bhayangkari Banjarbaru
- caangkal
- cangkal
- Cangkal Polres Banjarbaru
- cangkal tribrata news
- humas
- humas liang anggang
- Humas Polres Banjarb
- Humas Polres Banjarbaru
- Humas Polres Banjarbaru
- humas polsek banjarbaru
UserComment
Valuable Users idea's