Posted On
Ps. Kanit Lantas Sampaikan Himbauan Prokes dan Disiplin Berlalu Lintas

Polres Banjarbaru – Guna mewujudkan Cempaka yang kondusif dan tertibnya Lalu Lintas tidak hentinya Unit Lantas Polsek Banjarbaru Timur jajaran Polres Banjarbaru Polda Kalsel, melaksanakan cipta kondisi dan dikmaslantas, serta pendisiplinan Protokol Kesehatan secara rutin, di Wilayah Kecamatan Cempaka Kota Banjarbaru, Senin (05/07/2021) sekitar pukul 09.00 Wita.
Ps. Kanit Lantas Aipda Sofyan Hadi bersama personil melaksanakan dikmas lantas di Jalan Perkantoran Sekda Prov Kalsel Banjarbaru dan himbauan untuk selalu berhati-hati dalam berkendara dengan selalu mengutamakan keselamatan diri sendiri maupun pengemudi lain dijalan, selalu mendukung diri dengan surat surat kendaraan agar tidak menemui hambatan dijalan raya. Ps. Kanit lantas juga menyampaikan himbauan protokol kedehatan dengan menerapkan 5M.
Kapolsek Banjarbaru Timur IPDA Dr. Subroto Rindang Arie Setyawan, S.H.,M.H., menyampaikan kepada seluruh personel Polsek Banjarbaru Timur agar memberikan pelayanan terbaik sehingga dapat dirasakan seluruh lapisan masyarakat, serta berkewajiban menyampaikan himbauan kamtibmas dan protocol kesehatan kepada warga masyarakat. (BBT)
Optimis, Ikhlas, Benar & Berkualitas
RelatedPost
Related Blog post-
Menjaga kerukunan antar umat beragama, aiptu arip rangkul tokoh agama
-
Bhabinkamtibmas Sosialisasikan Penerimaan Anggota Polri kepada Warga
-
Ipda Bambang pimpin apel cek kesiapan personil gabungan
-
Untuk meningkatkan kedisiplinan, anggota polri wajib melaksanakan apel pagi
-
Unsur gabungan pengamanan pos pembatasan sosial berskala besar (PSBB)
PopularPost
Most Popular trending newsTagsCloud
Latest Category's- #Banjarbaru #polri #Berita
- #BERITA #POLRESBANJARBARU
- #IMM
- #IMM #IDULADHA #PENGAMANAN
- #POLRI #BANJARBAR #IMM #KRIMINAL #NARKOBA #POLISI #SIHARAT
- akbp doni hadi santoso
- Bhabbinkamtibmas
- Bhabinkamtibmas
- Bhabinkmatibmas
- Bhayangkari Banjarbaru
- caangkal
- cangkal
- Cangkal Polres Banjarbaru
- cangkal tribrata news
- humas
- humas liang anggang
- Humas Polres Banjarb
- Humas Polres Banjarbaru
- Humas Polres Banjarbaru
- humas polsek banjarbaru
UserComment
Valuable Users idea's