Posted On
Putus Rantai Penyebaran Covid-19, Personel Polsek Banjarbaru Timur Berikan Edukasi Kepada Warga
Polres Banjarbaru – Dalam upaya memutus mata rantai penyebaran Covid-19, Personil Polsek Banjarbaru Timur jajaran Polres Banjarbaru melakukan kegiatan patroli di wilayah hukum di sekitar wilayah Polsek Banjarbaru Timur, Rabu (06/05/2020) sekitar pukul 22.00 Wita.
Kegitan patroli dialogis dipimpin Aipda Sofyan Hadi bersama anggota, petugas memberikan himbauan terkait dengan pencegahan penyebaran Covid-19.
“Selalu gunakan masker, rutin cuci tangan menggunakan sabun di air yang mengalir, serta anjuran untuk memperhatikan Sosial Distancing maupun Pysical Distancing dan menghindari kerumunan maupun keramaian”. Ucap Bripka Duwi Sarmanto.
Kegiatan patroli merupakan kegiatan patroli rutin yang dilaksanakan Polsek Banjarbaru Timur. “Dalam Patroli kali ini, kami memberikan imbauan kepada Masyarakat Banjarbaru untuk meminimalisir penyebaran wabah Covid-19”. Tambahnya.
Menurutnya, himbauan ini disampaikan kepada warga masyarakat dan para anak muda yang sedang nongkrong dan berkumpul hingga larut malam, segera membubarkan diri dan kembali ke rumah masing-masing.
Kapolsek Banjarbaru Timur IPTU Khamdari, S.E.,mengatakan Kegiatan patroli ini, tidak hanya bertujuan untuk memberikan imbauan saja. Akan tetapi untuk memberikan edukasi kepada masyarakat, baik remaja, anak muda yang suka nongkrong dalam hal terkait memutus mata rantai penyebaran wabah Covid-19. (BBT)
Optimis, Ikhlas, Benar & Berkualitas
PopularPost
Most Popular trending newsTagsCloud
Latest Category's- #Banjarbaru #polri #Berita
- #BERITA #POLRESBANJARBARU
- #IMM
- #IMM #IDULADHA #PENGAMANAN
- #POLRI #BANJARBAR #IMM #KRIMINAL #NARKOBA #POLISI #SIHARAT
- akbp doni hadi santoso
- Bhabbinkamtibmas
- Bhabinkamtibmas
- Bhabinkmatibmas
- Bhayangkari Banjarbaru
- caangkal
- cangkal
- Cangkal Polres Banjarbaru
- cangkal tribrata news
- humas
- humas liang anggang
- Humas Polres Banjarb
- Humas Polres Banjarbaru
- Humas Polres Banjarbaru
- humas polsek banjarbaru
UserComment
Valuable Users idea's