Posted On
Upaya pencegahan penyebaran Covid-19, bhabinkamtibmas Aiptu jodi bertatap muka bersama warga
Polres banjarbaru, Dalam rangka menjaga wilayah kelurahan binaannya dari gangguan Kamtibmas. Personil Bhabinkamtibmas Aiptu Jodi hadir di depan warga masyarakat melaksanakan sosialisasi Eduaksi Protokol Kesehatan di lingkungan kelurahan Komet Kota Banjarbaru. Jum’at (09/10/2020)
Dalam rangka memutus penyebaran Covid-19, Bhabinkamtibmas Aiptu Jodi rutin hadir di lingkungan warga dalam kegiatan pembinaan dan penyuluhan kepada warga masyarakat. Hadir di tengah warga bhabinkamtibmas, dalam hal ini terus melakukan sosialisasi dan edukasi kepada seluruh warga masyarakat yang hadir pentingnya mengunakan masker dalam beraktifitas sehari-hari.
Kegiatan ini sejalan dengan Kebijakan Kapolda Kalsel Irjen Pol Dr. Nico Afinta, S.I.K,.S.H,.M.H,dalam rangka pemeliharaan harkamtibmas, dan penguatan pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas) dengan meningkatkan kepekaan faktual terhadap situasi global, regional, dan lokal dalam upaya pencegahan pandemi Covid-19.
Pengemban bhabinkamtibmas di kenal luas di oleh warga masyarakat dalam Sosialisasikan edukasi Protokol Kesehatan. Bhabinkamtibmas bertatap muka dan bersentuhan langsung dengan warga masyarakat untuk meminimalisir penyebaran Covid-19.
Kapolsek Banjarbaru Kota Kompol Purbo Raharjo menyampaikan, kegiatan tersebut dalam rangka mendukung pemerintah dalam meminimalisir penyebaran Covid-19. Menurutnya program ini akan terus berlanjut, dan akan terus dilakukan. Melalui kegiatan penyuluhan ini bhabinkamtibmas bisa lebih leluasa menyampaikan imbauan Kamtibmas kepada masyarakat.
“Kegiatan ini merupakan langkah dan upaya Polri dan pemerintah dalam menjalin kemitraan dengan semua potensi masyarakat, Bhabinkamtibmas sebagai basis deteksi dini untuk mewujudkan situasi kondisi kamtibmas yang kondusif di wilayah binaan.Tambahnya.(pry).
RelatedPost
Related Blog post-
Tim Gabungan dari POLRI, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Banjarbaru dan TNI kembali Merazia tempat Lokalisasi Pembatuan dan batu besi.
-
Peran polisi ketika pagi hari bantu seberangkan anak sekolah
-
Keperdulian bhabinkamtibmas bersama warga dalam pencegahan karhutla
-
Saat pagi hari aiptu kaswan lakukan kunjungan dds dengan warga masyarakat
-
Duduk bersama warga aiptu rahmad sampaikan himbauan kamtibmas
-
Bripka Heru Dampingi Dinas Kesehatan Berikan Vaksin Difteri
PopularPost
Most Popular trending newsTagsCloud
Latest Category's- #Banjarbaru #polri #Berita
- #BERITA #POLRESBANJARBARU
- #IMM
- #IMM #IDULADHA #PENGAMANAN
- #POLRI #BANJARBAR #IMM #KRIMINAL #NARKOBA #POLISI #SIHARAT
- akbp doni hadi santoso
- Bhabbinkamtibmas
- Bhabinkamtibmas
- Bhabinkmatibmas
- Bhayangkari Banjarbaru
- caangkal
- cangkal
- Cangkal Polres Banjarbaru
- cangkal tribrata news
- humas
- humas liang anggang
- Humas Polres Banjarb
- Humas Polres Banjarbaru
- Humas Polres Banjarbaru
- humas polsek banjarbaru
UserComment
Valuable Users idea's